Text
Televisi
Sejak kehadirannya pada abad 20, televisi telah berubah menjadi sebuah teknologi yang menawarkan rangkaian citra, teknologi dan bent7uk-bentuk baru yang dipengaruhi dan mempengaruhi kehidupan manusia. Saat ini, kita tidak lagi menonton secara tunggal program-program televisi melainkan berpindah dari satu channerl ke channel yang lain, menyerap berbagai rangkaian berita, game show, komedia, drama, film, dan iklan. Dalam buku ini seorang pakar kejian budaya populer dan media yang terkemuka dan salah seorang pendiri Center of Cultural Studies di Inggris, Raymond Williams, menganalisis sejarah sosial televisi, lembaga-lembaga penyiaran televisi, praktik sosialnya, serta prospeknya di masa depan.
C01210 | SR 384.55 Ray t c.1 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain